Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2012

Arti Lambang IPM

BENTUK Segi lima ber ujung runcing menyerupai bentuk pena WARNA Kuning berarti Keagungan Putih berarti Kesucian Merah berarti Keberanian Hitam berarti Keabadian Warna Hijau menunjukkan agar ilmu yang didapatkan bermanfaat dan dapat mempertebal iman Gambar Matahari yang berwarna kuning Menunjukkan bahwa IPM adalah Keluarga Besar Muhammadiyah Kata IPM dicantumkam  menunjukkan nama Organisasi,  IPM Singkatan dari Ikatan Pelajar Muhammadiyah Di tengah Bulatan Matahari terdapat gambar buku Berarti Pengetahuan. Atau bisa juga berarti Al-Qur’an yang suci (Putih) Dibawah bulatan matahari terdapat tulisan ayat Al-Qur’an, surat Al-Qolam : 1 yang berbunyi “ Nuun Walqolami Wamaa Yasthuruun” ( dalam tulisan Arab ) . Artinya : Nuun, Demi pena dan apa yang di tuliskannya. Tulisan Al-Qur'an tersebut ditulis dengan menggunakan huruf arab, warna hitam dan merupakan semboyan IPM. Huruf IPM berwarna merah. Merah berarti berani serta aktif menyampaikan dak

Pelantikan PW IPM Kalbar dan di adakannya PKTM1 Bukti Kebangkitan Pelajar Muhammadiyah Kalbar

Pontianak-  Pelantikan Pimpinan Wilayah  Ikatan Pelajar Muhammadiyah  Kalimantan barat  (PW IPM Kalbar)  periode 2011 -2013,  Alhamudilillah selesai dilaksanakan,  ini artinya  pengukuhan kepengurusan  yang baru sudah  resmi. Acara ini  dilaksanakan tanggal 24 april 2011 di aula  SMA Muhammadiyah 1  Pontianak,  yang dihadiri oleh Pimpinan  Wilayah Muhammadiyah Kalimantan barat,  Pimpinan Pusat Ikatan Pelajar Muhammadiyah yang dihadiri langsung oleh Latif Ajron, beserta para tamu undangan . Semetara itu dalam sambutan ketua baru  Ipmawan Muliani, PW IPM Kalbar telah  bangkit dari tidur panjangnya selama 8 tahun yang tidak aktif bergerak di kalangan Pelajar.  I PM harus  berperan aktif dalam segala hal,  terutama dalam masalah Muhammadiyah dan Pemerintah,  dan dapat menghidupkan kembali semangat beroganisasi di kalangan pelajar terutama  di wilayah Kalimantan Barat. Selain itu, IPM merupakan awal dari proses perkaderan  di peryarikatan Muhammadiyah. Sehing